The Journal of a man who finds the best ideas and make them happen...

Ide Bisnis Kreatif: Kunci Sukses dalam Persaingan Bisnis

Philip Kotler dalam artikelnya bertajuk "The Art of Building Customer Value" mengemukakan gagasannya bahwa untuk menang dalam persaingan bisnis, perusahaan Anda harus mengacu pada konsep value added marketing (pemasaran berdasar nilai lebih), guaranty marketing (pemasaran bergaransi), product club (mendirikan club bagi produk), customization (orientasi pelanggan) dan turbo marketing (kecepatan pelayanan).

Dari beberapa gagasan tersebut di atas ahli marketing menekankan bahwa kegiatan pemasaran ssesungguhnya tidak lepas dari "pelayanan" yang harus diberikan kepada pelanggan.

Pelanggan harus dianggap sebagai aset yang nantinya akan meginvestasikan uangnya seumur hidup. Sehingga, yang harus dilakukan oleh seorang pemasar adalah menjaga agar pelanggan tersebut tidak meninggalkan supplier untuk memenuhi need, want dan expectasinya.

Kunci utama berbisnis sebenarnya adalah memahami konsumen Anda - siapa mereka, apa yang mereka inginkan dan bagaimana mereka membeli. Informasi tersebut membantu Anda lebih sukses dalam mendesain produk atau jasa, mengembangkan strategi pemasaran, dan memastikan angka penjualan.


Jika Anda sanggup memberi customer melebihi yang diharapkan, niscaya Anda akan mendapat sesuatu yang melebihi harapan Anda.

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Connect With Me